10 Keyboard Shortcut paling Berguna di Excel
mungkin dari kalian semua sudah pada paham bagaimana cara mengoperasikan microsoft excel,tapi bagaimana di saat anda terjadi kendala pada mouse anda pasti anda akan bingung di saat anda sedang bekerja terjadi itu,kali saya akan memberikan solusi jika itu terjadi dengan menggunakan fungsi tombol shortcut pada microsoft excel
Berikut adalah 10 keyboard shortcut di dalam Excel, yang akan membantu kerja lebih cepat dan efisien:
- Ctrl + Z Berfungsi sebagai undo.
- Ctrl + C, Ctrl + V Berfungsi sebagai copy dan paste.
- Enter Berfungsi sebagai paste.
- Shift + Enter Berfungsi sebagai select 1 baris.
- Alt + Enter Berfungsi sebagai select 1 kolom.
- Alt + = Berfungsi sebagai SUM.
- Ctrl + H Berfungsi sebagai Find & Replace.
- Ctrl + Home / Ctrl + End Berfungsi sebagai memindahkan cursor ke paling awal / akhir .
- Ctrl + Page Up / Ctrl + Page Down Berfungsi sebagai memindahkan antar sheet .
- Ctrl + Tab Berfungsi sebagai memindahkan antar worksheet .
Ketika Anda melakukan kesalahan ketik atau formula, fungsi Undo akan menjadi penyelamat Anda untuk kembali ke posisi sebelumnya.
Kedua fungsi ini merupakan sepasang kombinasi. Copy untuk menyimpan data ke dalam memory sementara, pindahkan cursor ke cell yang lain dan lakukan Paste untuk menyalinnya.
Setelah Anda melakukan proses Ctrl + C, akan lebih cepat jika Anda menekan tombol Enter, daripada Ctrl + V, toh fungsinya juga sama.
Dengan cepat Anda memilih 1 baris penuh, sisanya tinggal keperluan Anda untuk hapus, copy, atau manipulasi data lainnya.
Sama dengan Shift + Enter, namun fungsi ini memilih 1 kolom.
Fungsi yang paling sering digunakan adalah SUM atau penjumlahan. Daripada mengetik manual atau memilih dari fungsi, tekan saja Alt + = tepat di baris yang ingin dijumlahkan.
Jika semua data xx perlu diubah menjadi yy, fungsi ini akan sangat berguna.
Fungsi ini akan sangat berguna jika data Anda mempunyai banyak baris. Daripada scrolling, tekan saja Ctrl + Home untuk langsung menuju cell paling awal, atau Ctrl + End untuk berpindah ke paling akhir.
Jika sheet Anda banyak, gunakan fungsi ini untuk berpindah antar sheet dengan cepat
Hampir sama dengan fungsi sebelumnya, namun ini untuk berpindah antar worksheet.
- Sekian info dari saya semoga bermanfaat bagi para pembaca
0 Komentar untuk "10 Keyboard Shortcut paling Berguna di Excel"